Blogger templates

- See more at: http://www.seoterpadu.com/2013/07/cara-membuat-menu-tabview-di-blog.html#sthash.USM9zDtl.dpuf

Pages

Kamis, 14 November 2013

PERSIAPAN SEBELUM UJIAN

Sukses dalam menghadapi ujian tentunya merupakan keinginan seluruh siswa dari tingkat SD sampai SMA. Akan tetapi, keinginan tersebut harus diikuti oleh persiapan-persiapan khusus dengan trik-trik khusus dan usaha yang serius tentunya. Persiapan-persiapan tersebut antara lain:
  • Persiapkan jauh-jauh hari sebelum jatuh hari H Ujian
  • Fokus pada materi ujian
  • Dahulukan materi yang belum bisa
  • Cepat tanya apabila ada kesulitan
  • Catat hal-hal penting dan hafalkan
  • Berdoa


Tidak ada komentar:

Posting Komentar